Text
Kujemput Engkau di Sepertiga Malam : Sebuah Kisah Pergulatan Batin
Berpetualang di malam-malam yang gemerlap. Aku Telanjang. Lalu datang membaca rasa malu karena ketelanjanganku di hadapan-NYA. Pun demikian, proposalku kepada Allah belum beranjak. Aku tetap berharap agar Dia membantu menyelesaikan kerumitan hidup yang super dahsyat ini, karena dalam perkembangan segala persoalan, aku makin berantakan, kusut dan sendirian.
SHB00062R | 927 PEG k C.1 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain