Antropologi Budaya, Sebuah cabang dari ilmu-ilmu sosial, mencoba memberi jawaban atas pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan manusia sebagai makhluk sosial. Jawaban yang diberikan menerangkan …
Buku ini merupakan hasil perbaikan dan penyempurnaan dari sebuah buku yang saya tulis lebih dari 30 tahun yang lalu, dan telah disesuaikan dengan perkembangan.
Pada buku ini Koentjaraningrat membahas secara khusus tentang etnografi. Entografi diartikan sebagai suatu dekripsi mengenai kebudayaan etnik dari suatu suku bangsa secara holistik.
Dalam buku ini kami mendiskusikan sejumlah tema yang telah menarik perhatian para ahli antropologi biologi dan antropologi sosia waktu mereka mengalihkan perhatian kepada masalah-masalah kesehatan …